Sabtu, 09 Oktober 2010

BAB V
PENUTUP

E. Kesimpulan
1. Surah Luqman (Arab:ﻠﻘﻤﺎﻦ , " adalah surah ke-31 dalam al Qur'an. Surah ini terdiri dari atas 34 ayat dan termasuk golongan surah-surah Makkiyah. Surah ini diturunkan setelah surah As-Saffat. Surah Luqman adalah surah yang turun sebelum Nabi Muhammad SWT berhijrah ke Madinah.
2. Adapun pokok-pokok pendidikan dalam surah Luqman ayat 13-19 , dalam garis besarnya terdiri dari lima aspek yaitu pendidikan Aqidah, pendidikan berbakti ( ubudiyah), pendidikan kemasyarakatan ( sosial ), pendidikan mental dan pendidikan akhlak ( budi pekerti ).
3. Dimensi pendidikan mendidik anak yang dikemukakan dalam surah Luqman ayat 13-19 yang terdiri dari lima aspek yaitu pendidikan Aqidah meliputi tauhid, pendidikan berbakti (ubudiyah) meliputi birrulwalidain (berbuat baik dengan ke dua orang tua ) mendidirikan salat, pendidikan kemasyarakatan ( sosial ) yang meliputi amar ma`ruf nahi mungkar, pendidikan mental yang meliputi kesabaran dan pendidikan akhlak meliputi budi pekerti.
F. Saran
Berdasarkan penjelasan-penjelasan dalam pembahasan skripsi yang penulis susun ini dan dihubungkan dengan kondisi kehidupan sekarang ini, maka penulis ingin memberikan saran :
1. Peran aktif para ibu bapak sangat diperlukan untuk memberikan bimbingan, peringatan-peringatan yang bertujuan memelihara anak itu, karena ibu bapak adalah pembimbing serta mendidik yang pertama dan utama bagi anaknya, dan agar jangan meninggalkan anak-anak dalam keadaan lemah, yaitu lemah fisik, dan mental atau ilmu pendidikan.
2. Pola pendidikan Islam yang harus dilaksanakan oleh ibu bapak terhadap anak-anak mereka, sebagaimana yang sudah dilakukan disebutkan dalam surah Luqman ayat 13- 19
3. Ibu bapak dalam mendidik hendaklah berbagai kebajikan dengan cara menyentuh hati, mendidik hendaknya didasari oleh kasih sayang terhadap anak-anaknya.

G. Kata Penutup
Dengan mengucapkan Al Hamdulillah, penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Walaupun masih banyak kekurangan dalam pembahasannya. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan sumbangan, saran dan kritikan yang sifatnya membangun dari para pembaca guna untuk menyempurnakan pembahasan skripsi. Semoga apa yang telah tertuang dalam skripsi ini dapat menjadi salah satu sumber informasi bagi pembaca dan merupakan amal ibadah bagi penulis. Amin ya Rabbal Alamin.
Jambi

Penulis


Muhammad Abduh.
NIM : TP 071250

DAFTAR PERPUSTAKAAN

Anonim. ( 1990 ). Al Quran dan Tarjamah. Jakarta : Departemen Agama RI.
------. ( 1990) . Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.
----- .( 1990 ). Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.
-----. ( 1991 ). Majalah Bulanan Khutbah Jumat ( Menyiapkan Generasi Qur`ani). bagian Selamatkan Mereka Dari Api Neraka no 124. Ikatan Masjid Indonesia.
-----. ( 1996). Bunga Rampai Bimbingan Rohani Islam 12. Jakarta : BAPINRO.
-----. ( 2004 ). Pedoman Penulisan Skripsi Karya Ilmiah Mahasiswa IAIN STS Jambi. Jambi Kopma IAIN STS Jambi.
-----. ( 2004). Ensiklopedi Nasional Indonesia jilid 9, Jakarta: PT Delta Pamungkas.

-----. ( 2005 ). Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi 3. Jakarta. Balai Pustaka.
-----. ( 2009 ). Sosio Aksiademika vol 1. Bangko STAI Syeh Qori. Jambi.
-----. 1423 H. Himpunan Khutbah Jumat Masjid Agung Al- Falah Jambi .
A. Choiran Marzuki. ( 1999 ). Anak Saleh dalam Asuhan Ibu Muslimah. Yogyakarta : Mitra Pustaka
Abdullah Al Ghamidi. ( 2008 ) Namanya Luqman Al Hakim, (Menguak Jati Dirinya, Capaian Hikmahnya, Dan Kemukjizatan Wasiatnya Yang Mengantar Kepada Makam Pendidikan Insan Kamil ), Yogyakarta, Diva Press
Abdullah bin Abdul Hamid Al Atsari. ( 2006 ). Intisari Aqidah Ahlus Sunnah wal Jamaah. Jakarta : Pustaka As-Syafi`I
Abdullah Nashih Ulwan ( 2002 ). ( terj ). Pendidikan Anak dalam Islam jilid 1. Jakarta : Pustaka Amani.
Abdullah Zaki Al Kaaf. ( 1999 ). Kumpulan Khutbah Jum`at Pilihan. Bandung : CV Pustaka Setia.
Abdurrahman Fathoni. ( 2006 ). Metodologi Penelitian dan Teknik Penyusunan Skripsi. Jakarta : Penerbit Rineka Cipta.
Abu Bakar Jabir Al- Jazairi. ( 2000 ). Ensiklopedi Muslim Minhajul Muslim. Jakarta : Darul Falah.
Abuddin Nata. ( 2004 ). Metodologi Studi Islam. Jakarta : PT Granfindo Persada.
Adnan Hasan Shahih Baharits. ( 1996 ). Tanggung Jawab Ayah Terhadap Anak Laki-Laki. Jakarta : Gema Insani Press
Ahmad Mahmud Syakir. ( tt ). Shahih Bukhari jilid 1. Al Khairoh. Darul Hadits.

Ahmad Mustafa Al Maraghi. ( 1993 ). Tafsir Al Maraghi. Semarang : PT Karya Toha Putra Semarang.

Aminah Abdullah Dahlan. (1981 ). Hadits Arbain Annawiyah dengan Tarjamah dalam Bahasa Indonesia. Bandung : PT Al Ma`arif penerbit percetakan offset.
Annawawi.(1924 ). Shahih Muslim bi syarah Annnawawi juz ke 16 Al Matbaatul Mesiryah wa mattabiha,
Arifin. ( 2006 ). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta : PT Bumi Aksara
Arifuddin Arif. ( 2008). Pengantar Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta : Kultura.
Aris Munandar. http : // almanhaj.or.id artikel www.muslim.or.id
Denita Arisandi. dennias.wordpress.com/relevansi-birrul-walidain-dengan-pendidikan-anak.
Desi Anwar. ( 2002 ). Kamus Bahasa Indonesia Modern. Surabaya: Amelia.
Didik Supriyanto. http://re-searchengines.com/didik17091.html
Heri Jauhari Muchtar.( 2005). Fikih Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Husaini Usman.( 2003 ). Metode Penelitian Sosial. Jakarta : Bumi Aksara
Idris Marbawi. ( 1295 Hijriah ). Qamus Idris Marbawi Arab Melayu. Mustafa Al Babil Halabi Auladihi bil Mesir
Imam Abi Hasan Muqatil bin Sulaiman. (150 H ). Tafsir Muqatil Bin Sulaiman. Bairut : Darul Kotob Alliyah
Imam Abi Husain Muslim bin Hajjad Al Quraisy Nasaburi. ( 162-202 H ). Sahih Muslim. Bairut : Darul Fikry.
Imam Ahmad bin Hambal ( 164-241H ). Al Musnab li Imam Ahmad bin Hambal. Darul Fikry.
Imam Al Ghazali. ( 2006 ). 40 Prinsif Agama. Bandung : Pustaka Hidayah.
Imam Al Hafidz Abi Daud Sulaiman ibn As Assistani. 275 H Sunan Abi Daud juz 10 Bairut : Darul Fikry. .
Imam Muslim. 2004. Tarjamahan Hadist Sahih Muslim jilid 1.2.3.4 Klang Slangor : Klang Book Centre.
Internet. http : / / idb4 . wikispaces.com / file / view / ss 4014 Aspek + Pendidikan + Agama+ Dalam +Surat+ Luqman.pdf.
-----. diakses 24 Maret 2010.www.darussholah.net/cetak.php?id=162 - Tembolok
-----. di akses 24 Maret 2010.www.man2madiun.net
-----.layananquran.com/index.php?option=com..task.. –
-----.http:/ /images. Basahfc .multiply .multiplycontent. com/attachment /0/ R5XwpAoKCDgAAFH4JRQ1/ Abdurahman.doc?nmid=78716487
-----. cari-pdf.com/pdf.php?q=asbab+nuzul+surah+lukman - Tembolok
-----. 15 Juni 2009. http// www.generasi muslim.com/mutiara hikmah.
-----. http://id wikipedia.org/wiki/ tarbiyah
-----. Jawaposting. Blogspot. com/…/ kontribusi – nilai – nilai - pendidikan Islam.html
-----. : gurutrenggalek.blogspot.com/2009_12_01_archive.html
-----.www .wahid - dr .com /pesan-luqmanul hakim. html-
Iskandar.( 2009 ). Psikologi Pendidikan. Jakarta ; Gaung Persada Pres.
J V Barus. ( et Al ). ( 2005 ). Ensiklopedi Islam. Jakarta : PT Ichtiar Baru Van Hoeve.
Labib. MZ. ( 2005 ). Himpunan Khutbah Jumat Setahun. Surabaya : Penerbit Usaha Jaya.
M. Ali Usman. ( 1975 ). Hadits Qudsi. Bandung : CV Diponegoro. .
M. Echols John dan Hasan Shadily. ( 2000 ). Kamus Inggris Indonesia. Jakarta : PT Gramedia.
M. Ishom El Saha dkk. ( 2005 ). Sketsa Al Quran. Jakarta : PT Listafariska Putra
M. Quraisy Shihab. ( 1994 ). Wawasan Al Quran. Bandung : Mizan.
-----. ( 2002 ). Tafsir Al Mishbah volome II. Jakarta. Lintera Hati.
-----. ( 2004 ). Tafsir Al Mishbah volome II. Jakarta. Lintera Hati
-----. ( 2004 ). Tafsir Al Mishbah Volume 1. Jakarta Lintera Hati.
-----. ( 2003 ). Membumikan Al Quran ( Fungsi dan Peran Wahyu dalam kehidupan. Bandung : Mizan.
M. Yusran Asmuni. ( 2001 ) Dirasah Islamiyah I ( Pengantar Studi Al Quran, Al Hadits Fiqh dan Pranata Sosial ). Jakarta : PT RajaGrafindo Persada
Mahmud Yunus. ( 1988 ). Qamus Arab Indonesia. Jakarta : PT Hidayakarya Agung.
Mak`mur Daud.( 2004 ). Terjemah Hadits Shahih Muslim. Klang. Slangor : Klang Book Center.
Mansyur Ali Nashif( 2004 ). Mahkota Hadits Rasulullah SWT Jilid 5. Bandung : Sinar Baru Al Gensindo.
Mardalis. ( 2002. ). Metode Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara.
Miftahul Huda. http : // drhmiftahulhudamag. blogspot.com /2009 / 04/ menggagas-epistemologi-pendidikan-anak.html
Mohsen Qaraati.( 2005 ). Seri Tafsir untuk Anak Muda Surah Luqman. Jakarta : Al Huda
Muhammad Ali Ash.( 2002 ). Cahaya Al Quran. Jakarta.: Pustaka Al Kautar.
Muhammad bin Abdul Wahab.( 1420 H). Tiga Landasan Utama. Kementrian Urusan Islam Wakap. Da`wah dan Penyuluhan Urusan Penerbitan dan Penyebaran Kerajaan Arab Saudi. 1420 H. .
Muhammad Nashiruddin Al Bani. ( 2004 ). Shahih Sunan Abu Daud. Al Makhtabah : Riyad.
Muhammad Yunan Nasution . ( 1977 ). Khutbah Jumat 6. Jakarta : Bulan Bintan.
-----. ( 1973 ). Khutbah Jum'at Jilid 2. Jakarta : Bulan Bintang. .
Mukhtar dkk.( 2001 ). Mengukir Prestasi. Menjadi Guru Propesional. Jakarta : CV Misaka Galiza.
-----. ( 2007 ). Bimbingan Skripsi.Tesis dan Artikel Ilmiah. Jakarta : Gaung Persada Press.
-----. ( 2003 ). Desain Pembelajaran PAI. Jakarta : Misaka Galia.
Nashir Ibn Musfir Az Zahrani. ( 2004 ). Indahnya Ibadah Haji. Jakarta : Qisthi Press.
Petter Salim dan Yenni Salim. Kamus Bahasa Indonesia Kontemporer. Jakarta : Modern Engglish Prees.
Rusli Amin. ( 2003 ). Rumahku Surgaku ( Sukses Membangun Keluarga Islami ). : Jakarta : Al Mawardi.
Saiful Bahri Djamrah. ( 2004 ) . Pola Komunikasi Orang Tua dan Anak dalam Keluarga. (Sebuah Perspektif Pendidikan Islam ) Jakarta : Rineka Cipta.
Salim Bahresy. ( 1983 ). Tarjamah Riadhusshalihin I. Bandung. PT Al Ma`arif.
Samaun Bakry.( 2005 ). Menggagas Konsep Ilmu Pendidikan Islam. Bandung : Pustaka Bani Quraisy.
Samsul Nizar.( 2002 ). Dasar-Dasar Pemikiran Pendidikan Islam. Jakarta : Gaya Media Pratama.
Sayyid Quthb. ( 2005 ) Tafsir Fi Zhilalil Quran di bawah naungan Al Quran jilid 9 ( Penerjemah. As`ad Yasin dkk ). Jakarta : Gema Insani.
Suaharto Toto.( 2006 ). Filsafat Pendidikan Islam : Arrum.
Sudarsono. Ilmu Filsafat Suatu Pengantar. Jakarta : PT Rineka Cipta
Sulchan Yasyin. ( 1997 ). Kamus Lengkap Bahasa Indonesia. Surabaya : Amanah.
Syahrin Harahap dan Hasan Bakti. ( 2003 ). Ensiklopedi Aqidah Islam. Jakarta : Kencana.
Tarmana Abdul Qasim. ( 1993 ). Kriteria keimanan (Barometer Pribadi Insan Kamil). Bandung: Trigenda Karya.
Teungku Muhammad Hasbi Ash Shiddieqy. ( 1998 ). Al Islam I .Semarang : PT Pustaka Rizki Putra.
-----. Al Quranul Majid Annur 4. Semarang : PT Pustaka Riski Putra. 1964.
Zakiah Daradjat. ( 2004 ). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta : Bumi Aksara.


















INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI
IAIN SULTHAN THAHA SAIFUDDIN JAMBI
FAKULTAS TARBIYAH


RESUME SIDANG MUNAQOSYAH


NAMA : MUHAMMAD ABDUH
NIP : TP 071250
HARI : JUMAT
JAM : 9.45-11.15
JUDUL : KONSEP PENDIDIKAN DALAM ISLAM MENURUT LUQMANUL HAKIM

Perbaikan
- Tinjauan pustaka tidak menyentuh apa yang diharapkan oleh judul
- Buku yang lebih spesifik tentang Luqmanul Hakim tidak muncul
- Judul terkesan rancu pembahasannya bukan tokoh tapi yang tepat nuansa edukatif tentang surah Luqman
- Motto diambil dari ayat
- Batasan masalah diperbaiki, biar 0-15 tahun footnootnya apa
- Data yang ada semuanya skunder sementara data primer tidak muncul
- Kalau pembahasannya surah Luqman, maka ayat-ayat yang lain dihilangkan, artinya untuk lebih fokus dengan judul

Keputusan sidang
- Dinyatakan Lulus Bersyarat
Judul dirubah
- “ NILAI-NILAI PENDIDIKAN DALAM SURAH LUQMAN “( Sebuah Kajian Filosofis Berdasarkan Q.S Luqman Ayat 13-19 ”
- Nilai teori : 482,5

Jambi
Sekretaris Sidang

Drs. Johanis
NIP 19630609 199203 1 003



SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Muhammad Abduh
NIM : TP 01250
Alamat :
Menyatakan bahwa skripsi saya berjudul :
“ KONSEP PENDIDIKAN DALAM ISLAM MENURUT LUQMANUL HAKIM “ yang dimunaqasahkan pada hari Jum`at tanggal 19 Maret 2010 dengan:
Penguji : I Minnah El Widdah,S.Ag.M.Ag
2 Kartubi M.Fil
Telah diperbaiki sesuai dengan petunjuk Tim Penguji dan Pembimbing
Demikianlah Surat Penyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Jambi,
Yang menyatakan

Muhammad Abduh
NIM TP 071250
Telah diteliti kebenarannya, dan telah sesuai dengan keputusan sidang munaqasah tanggal

Penguji I Penguji II

Minnah El Widdah,S.Ag.M.Ag Kartubi, M. Fil
NIP 19700907 199703 2 003 NIP 19750701 200003 1 007








KARTU KONSULTASI PEMBIMBING I

Nama : Muhammad Abduh
NIM : TP 071250
Fakultas : Tarbiyah
Jurusan : PAI Ekstensi
Tahun Akademik : 2008-2009
Judul Skripsi : Konsep Pendidikan Dalam Islam Menurut Luqmanul Hakim



NO HARI TANGGAL MATERI KONSULTASI TTD PEMBIMBING
1 Koreksian Latar belakang masalah
2 Koreksian Buku rujukan
3 Perumusan rumusan masalah
4 Acc untuk Seminar
5 Kaidah penulisan skripsi
Koreksian bab I sd penutup
6 Acc untuk ujian
7




An . Dekan
Pembantu Dekan I



Drs. H. KASFUL ANWAR. M.Ag
NIP : 196403121992031001



KARTU KONSULTASI PEMBIMBING II

Nama : Muhammad Abduh
NIM : TP 071250
Fakultas : Tarbiyah
Jurusan : PAI Ekstensi
Tahun Akademik : 2008-2009
Judul Skripsi : Konsep Pendidikan Dalam Islam Menurut Luqmanul Hakim



NO HARI TANGGAL MATERI KONSULTASI TTD PEMBIMBING
1 Acc seminar Proposal Skripsi
2 Perumusan Masalah
3 Koreksian bab 1 s/d penutup
4 Koreksian bab 1 s/d penutup
5 Penambahan materi footnoot
6 9-11-2009 Kaedah penulisan halaman, literature skripsi dan Acc
7




An . Dekan
Pembantu Dekan I



Drs. H. KASFUL ANWAR. M.Ag
NIP : 196403121992031001




DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Muhammad Abduh
Tempat / Tanggal Lahir : Keritang, 15 Oktober 1986
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Agama : Islam
Alamat Asal : Jln Lintas Strategis, RW 004 / 000 Nusantara Jaya, Keritang, Indragiri Hilir. Riau, 29274
Perkerjaan : Mahasiswa
Email : Muhammadabduh13@yahoo.co.id
Website : Muhammadabduh13yahoocoid.blogspot.com
Riwayat Pendidikan

NO TAHUN
TAMAT JENIS PENDIDIKAN TEMPAT
1 1999 SDN 042 Kota Baru Reteh Kota Baru Reteh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar